Mungkin bagi para pemula, belum mengerti bagaimana cara membuat label atau bisa dikatakan kategori. Sebenarnya sederhana, tapi karena anda tidak tahu maka anda belum mengerti atau pun belum bisa. Gak usah basa-basi karena saya gak bisa basa-basi langsung aja menuju TKP.
Ikuti langkah-langkah di bawah ini ya sobat !
1. Loggin ke blogger.com
2. Pergi ke Posting --> Edit Post
3. Centang postingan diantara beberapa postingan
4. Setelah anda memilih postingan yang anda centang untuk membuat Label, sekarang lihat tool seperti gambar di bawah yang diarah panahkan
5. Klik tool yang seperti gambar di atas, dan pilih kata LABEL BARU
Nanti akan muncul page seperti gambar ini
7. Klik Ok
8. Selesai
Tutorialnya sampai sini saja ya, daah.
0 comments:
Posting Komentar